Asuhan Keperawatan Gerontik dengan Kasus Stroke di Panti Sosial Tresna Werdha Madago Tentena

https://doi.org/10.33860/mnj.v4i2.3089

Authors

  • Nurfaizah N.S Mapu Prodi DIII Keperawatan Poso, Poltekkes Kemenkes Palu, Poso Indonesia
  • Agusrianto Agusrianto Prodi DIII Keperawatan Poso, Poltekkes Kemenkes Palu, Poso Indonesia

Keywords:

gerontic, nursing care;

Abstract

Latar belakang Lansia dengan umur 60 tahun keatas beresiko untuk mengalami berbagai macam penyakit degenerative termasuk salah satunya stroke. Lansia dengan stroke akan mengalami kondisi fisik seperti kelumpuhan, dan kesulitan dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Asuhan keperawatan diberikan untuk mengatasi permasalahan yang dialami lansia stroke dan meningkatkan kenyamanan. Metode Penelitian: Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus (case study). subyek study 1 orang lansia yang menderita stroke, dengan kesadaran komposmentis, berusia lebih dari 60 tahun, dan bersedia menjadi responden penelitian. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu metode wawancara, metode observasi, dan studi dokumentasi. Hasil Penelitian :Hasil pengkajian didapatkan data kelemahan ekstremitas sebelah kiri, susah memulai tidur, sering terbangun malam hari, riwayat jatuh, penglihatan kabur. Diagnosa yang ditegakan yaitu (1) gangguan mobilitas fisik berhubungan dengan penurunan kekuatan otot, (2) gangguan pola tidur berhubungan dengan kurang kontrol tidur, dan (3) risiko jatuh. Intervensi keperawatan yaitu teknik latihan penguatan sendi, terapi aktifitas, dukungan tidur, terapi musik, terapi pemijatan, dan pencegahan jatuh. Implementasi dilakukan selama 7 hari. Setelah dilakukan tindakan keperawatan masalah keperawatan teratasi dengan hasil kekuatan otot meningkat, kelemahan fisik menurun, sulit tidur menurun. dan risiko jatuh tidak terjadi. Kesimpulan: Penerapan asuhan keperawatan komprehensif pada pasien stroke dapat mengatasi masalah keperawatan yang dialami oleh pasien dan direkomendasikan kepada perawat atau petugas panti untuk memberikan  ROM dan terapi aktifitas pada lansia yang mengalami stroke di Panti Sosial Tresna Werdha Madago Tentena. 

References

Djabar, O., Emilia, L., & Emilia, N. L. (2020). Penerapan T erapi AIUEO Pada Pasien d engan Stroke u ntuk Meningkatkan Kemampuan Bicara : Studi Kasus. An Idea Health Journal, 2(0), 20–23.

Hasibuan, R. K., & Hasna, J. A. (2021). Gambaran Kualitas Tidur pada Lansia dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya di Kecamatan Kayangan , Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat. Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 17(2), 187–195.

Hasilida, R. (2021). Efektifitas Pemberian Terapi Tertawa dan Terapi Spiritual Terhadap Perubahan Tingkat Depresi pada Lansia di Puskesmas Jalan Gedang Kota Bengkulu. (March), 1–19.

Ibrahim, J., Zulfitri, R., & Jumaini. (2022). Perbedaan Persepsi Diri Terhadap Proses Penuaan Antara Lansia Di Daerah Rural dan Urban. JUKEJ: Jurnal Kesehatan Jompa, 1(2), 1–7. https://doi.org/https://doi.org/10.57218/jkj.Vol1.Iss2.279

Kementrian Kesehatan RI. (2020). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2019. In B. Hardhana, F. Sibuea, & W. Widiantini (Eds.), Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Loveta, A., Suka, G., Kasih, L. C., Safuni, N., Program, M., Profesi, S., … Syiah, U. (2022). Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Stroke Iskemik di Ruang Saraf Pria : suatu studi kasus Nursing Care For Patients With Ischemic Stroke In The Men ’ s Nervous Room : I, 141–147.

Megawati, & Sunarno, R. D. (2023). Studi Pemberian Terapi Range Of Motion (ROM) terhadap Lansia pada Pasien dengan Gangguan Mobilitas Fisik “Stroke” di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Awangpone. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 905–913.

Napitupulu, M., & Sutriningsih. (2019). Pengaruh Terapi Musik Klasik Terhadap Lansia Penderita Insomnia. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia, 4(2), 70–75.

Nissa, C., Wada, F. H., Astuti, P., Batubara, S. T., & Prima, A. (2021). Studi Literatur : Pengaruh Pijat Refleksi Kaki Terhadap Gangguan Tidur pada Lanjut Usia. Jurnla Ilmiah Keperawatan Imelda, 7(1), 8–13.

Nugroho, W. (2008). Keperawatan Gerontik & geriatrik (3, Ed.). Jakarta,EGC.

Nur Indahsari, P., Agusman, F. M., Indah Ekowati, S., Program Sarjana, A., Karya Husada Semarang, S., & Program Sarjana, D. (2019). Hubungan Perubahan Fungsi Fisik Terhadap Kebutuhan Aktivitas Hidup Sehari hari (Ahs) Pada Lansia Dengan Stroke (Studi Pada Unit Rehabilitasi Sosial Kota Semarang). Mei, 1(1), 2432.

Nurhasanah, A., & Nurdahlia. (2020). Edukasi Kesehatan Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Keluarga Dalam Pencegahan Jatuh pada Lansia. Jkep, 5(1), 84–100. https://doi.org/10.32668/jkep.v5i1.359

Nurmiati. (2022). Asuhan keperawatan gerontik pada Ny. J dengan masalah diabetes mellitus type i di wilayah adyaksa IX kota makasar.

Purba, S. D., Sidiq, B., Purba, I. K., Hutapea, E., Silalahi, K. L., Sucahyo, D., & Dian, D. (2022). Efektivitas ROM (Range of Motion) terhadap Kekuatan Otot pada Pasien Stroke di Rumah Sakit Royal Prima Tahun 2021. JUMANTIK (Jurnal Ilmiah Penelitian Kesehatan), 7(1), 79. https://doi.org/10.30829/jumantik.v7i1.10952

Riskesdas. (2018). Data Epidemiologi Stroke Menunjukkan Bahwa Penyakit ini Merupakan Penyebab Kematian Kedua Tertinggi di Seluruh Dunia.

Rismawati, R., Harista, D. R., Widyyati, M. L. I., & Nurseskasatmata, S. E. (2022). Penerapan Terapi ROM Latihan Bola Karet terhadap Gangguan Mobilitas Fisik Pada Pasien Stroke: Literature Review. Nursing Sciences Journal, 6(1), 1. https://doi.org/10.30737/nsj.v6i1.1949

Santriwati, & Kade Wijaya, I. (n.d.). Literature Review: Efektifitas Range of Motion (ROM) Aktif Terhadap Peningkatan Kekuatan Otot pada Penderita Stroke. 1.

Siregar, R., Gultom, R., & Sirait, I. I. (2020). Pengaruh Latihan Jalan Tandem terhadap Keseimbangan Tubuh Lansia untuk mengurangi Resiko Jatuh di UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Binjai Sumatera Utara Effects of Tandem Walking Exercise on Elderly Body Balance to Reduce Falling Risk at UPT Binjai Elderl. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 6(1), 2615–109. Retrieved from http://jurnal.uui.ac.id/index.php/JHTM/article/view/697

Sudiharjo. (2011). Gambaran Faktor Resiko Stroke pada Lansia di Panti Tresna Werdha Ilomata Kota Gorontalo.

Suharto, D. N., Manggasa, D. D., Agusrianto, & Suharto, V. F. (2020). Penerapan Swedish Massase dengan Menggunakan Minyak Zaitun terhadap Risiko Kerusakan Integritas Kulit pada Asuhan Keperawatan Pasien dengan Kasus Stroke. Poltekita : Jurnal Ilmu Kesehatan, 14(2), 134–140. https://doi.org/10.33860/jik.v14i2.224

Suntara, D. A., Roza, N., & Rahmah, A. (2021). Hubungan Hipertensi Dengan Kejadian Stroke Pada Lansia Di Wilayah Kerjapuskesmas Sekupang Kelurahan Tanjung Riau Kota Batam. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(10), 2177–2184.

Supriadi, A. (2022). Hubungan Tingkat Ketergantungan dan Dukungan Keluarga dengan Depresi Pada Pasien Stroke di RSUD Poso. Poli Teknik Kesehatan Kemenkes Palu Jurusan Keperawatan Prodi D-III Keperawatan Poso.

Susanti, & Bistar, D. N. (2019). Pengaruh Range of Motion terhadap Kekuatan Otot pada Pasien Stroke. Jurnal Kesehatan Vokasional, 4(2), 112.

Utami, R. F., & Syah, I. (2022). Analisis Faktor yang Mempengaruhi. Keseimbangan Lansia. Jurnal Endurance, 7(1), 23–30.

Published

2023-11-30

Issue

Section

Case Study