Edukasi Perawatan Diri Secara Mandiri Pada Lansia

https://doi.org/10.33860/mce.v2i1.1502

Authors

Keywords:

Knowledge, Elderly, Independence, daily activities

Abstract

Desa Silanca, yang terletak di Kabupaten Poso, memiliki jumlah lansia yang cukup signifikan, yaitu sekitar 70 orang. Berdasarkan data, terdapat beberapa lansia yang terlihat sehat dan bugar, namun masih bergantung pada bantuan keluarga dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Ketergantungan ini disebabkan oleh kebiasaan lansia yang selalu bergantung pada keluarga dan kurangnya pengetahuan tentang cara merawat diri secara mandiri. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan edukasi kesehatan kepada lansia mengenai aktivitas mandiri yang dapat mereka lakukan dalam kehidupan sehari-hari. Kegiatan dilaksanakan di Desa Silanca, Kecamatan Lage, Kabupaten Poso, dengan sasaran 50 lansia. Program ini dilakukan melalui penyuluhan kesehatan yang berfokus pada peningkatan kemandirian lansia dalam beraktivitas sehari-hari. Metode yang digunakan meliputi presentasi, diskusi, dan sesi tanya jawab untuk meningkatkan partisipasi peserta. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa setelah dilakukan penyuluhan, para lansia dapat memahami aktivitas-aktivitas apa saja yang mereka masih dapat lakukan secara mandiri tanpa harus selalu bergantung pada keluarganya. Pemahaman tersebut ditunjukkan melalui jawaban dari pertanyaan yang diajukan oleh penyuluh. Penyuluhan tentang Kemandirian Lansia dalam beraktivitas sehari-hari dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman lansia tentang kemandirian dalam beraktivitas sehari-hari. Melalui Kegiatan Penyuluhan ini diharapkan Lansia yang ada di Desa Silanca dapat meningkatkan kemandirian mereka dalam hal melakukan aktivitas sehari-hari.

References

Arini, T., & Kartika. (2019). Aktifitas Perawatan Diri Pada Lansia Penderita Hipertensi. Jurnal Keperawatan, 2(1), 1–6. http://e-journal.lppmdianhusada.ac.id/index.php/jk/article/view/44/38

Darmawati, I., & Dulgani, D. (2019). Perawatan Diri Lansia Hipertensi Di Kelurahan Cirejag Karawang. Jurnal Keperawatan Komprehensif (Comprehensive Nursing Journal), 5(1), 1–9. https://doi.org/10.33755/jkk.v5i1.157

Evi Royani, & M. Ravi. (2022). Hubungan Antara Dukungan Keluarga dengan Perawatan Diri pada LANSIA di Puskesmas Kenten Palembang Tahun 2021. Jurnal Kesehatan dan Pembangunan, 12(24), 23–29. https://doi.org/10.52047/jkp.v12i24.190

Herwin, Wiyono, J., & Ardiyani, V. M. (2017). Hubungan Antara Dukungan Keluarga dengan Perawatan Diri pada Lansia di Tlogomas Kota Malang. Nursing News, 2(2), 43–52. https://publikasi.unitri.ac.id/index.php/fikes/article/view/450/368

Juli Andry. (2019). Terapi Aktivitas Senam Ergonomis Terhadap Peningkatan Kemampuan Fungsional Lansia. Journal of Telenursing (JOTING), 1(2), 304–313. https://ejournal.poltekkes-smg.ac.id/ojs/index.php/JUK/article/view/8809

Lopesı, O. R. D. F., Mudayati, S., & Candrawati, E. (2018). Hubungan Pengetahuan Tentang Kebersihan Diri Dengan Tingkat Kemandirian Melakukan Aktivitas Personal Hygiene Lansia. Nursing News: Jurnal Ilmiah Keperawatan, 3(1), 844–852. https://publikasi.unitri.ac.id/index.php/fikes/article/view/875

Rekawati, E. (2014). Gambaran Kemampuan (Pengetahuan, Sikap, dan Praktik) Lanjut Usia dalam Pemenuhan Perawatan Diri di Panti Tresna Wredha Budi Mulya Jakarta Timur. Jurnal Keperawatan Indonesia, 6(1), 16–20. https://doi.org/10.7454/jki.v6i1.112

Safitri, F., Marjulita, A., & Andika, F. (2019). Hubungan pengetahuan, Dukungan Keluarga dan Kondisi Fisik dengan Personal Hygine pada Lansia Di UPTD Rumoh Sejahtera Geunaseh Sayang Ulee Kareng Kota Banda Aceh. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 2(2), 162. https://doi.org/10.33143/jhtm.v2i2.249

Saputra, M. G., Ummah, F., & Rateh, N. (2020). Manajemen Pelayanan Kesehatan Lansia dengan Pengetahuan Keluarga Tentang Perawatan Diri Lansia. Journal Of Health Care, 1(1), 1–6. http://jurnal.umla.ac.id/index.php/JOHC/article/view/190

Sinaga, C. Y., Sudirman, & Prihandana, S. (2022). Hubungan Efikasi Diri dengan Manajemen Perawatan Diri pada LANSIA Hipertensi di PuskesmasSayung 1 Demak. Jurnal Update Keperawatan, 2(1), 1–6. https://ejournal.poltekkes-smg.ac.id/ojs/index.php/JUK/article/view/8809

Statistik, B. P. (2015). Statistik Penduduk Usia Lanjut. Badan Pusat Statistik.

Suwarni, S., Setiawan, S., & Syatibi, M. M. (2017). Hubungan Usia Demensia Dan Kemampuan Fungsional Pada Lansia. Jurnal Keterapian Fisik, 2(1), 34–41. https://doi.org/10.37341/jkf.v2i1.77

Tani, V. A., Siwu, J., & Rompas, S. (2017). Hubungan Konsep Diri Dengan Perawatan Diri Pada Lansia Di Bplu Senja Cerah Propinsi Sulawesi Utara. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 5(2), 1–6. https://doi.org/https://doi.org/10.35790/jkp.v5i2.16848

Wahyuningsih, A., & Priscila, E. (2016). Gambaran Tingkat Kemandirian Perawatan Diri Dalam Hal Makan Dan Berpindah Pada Lansia. Jurnal Stikes, 9(1), 1–6. http://jurnalbaptis.hezekiahteam.com/jurnal/index.php/STIKES/article/view/268

Wibowo, D. A., & Zen, D. N. (2018). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Sikap Keluarga Tentang Perawatan Arthritis Rheumatoid Pada Lansia Di Desa Pamalayan Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada: Jurnal Ilmu-ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan dan Farmasi, 17(2), 339. https://doi.org/10.36465/jkbth.v17i2.261

Published

2022-12-28

Issue

Section

Articles